Jalan Sehat HGN 2024 MIN 4 Madiun
Jalan Santai Memperingati Hari Guru Nasional 2024 Hari ini, MIN 4 Madiun merayakan dedikasi, perjuangan, dan kasih sayang yang tiada henti dari para guru di seluruh negeri. Untuk menghormati peran penting mereka dalam mencerdaskan kehidupan bangsa, kali ini mengadakan acara yang penuh kebersamaan dan keceriaan. Acara dimulai dengan *senam sehat* bersama yang tidak hanya menyegarkan […]








